Game Online Yang Menghasilkan Uang – Sekarang begitu banyak macam peluang bagi kita untuk menghasilkan uang secara instan. Salah satunya adalah dengan bermain game online, nah apa saja jenis permainan menghasilkan uang yang bisa anda coba ? Yuk simak informasinya dibawah ini !
Game Online Yang Menghasilkan Uang
- Vainglory
Game online dengan genre MOBA yang serupa dengan Dota 2 ini ternyata cukup banyak dimainkan orang Indonesia. Selain untuk mengisi kekosongan dan mencari hiburan, orang-orang juga berlomba mengikuti turnamen berhadiah uang.
Telah diadakan kejuaraan dunia Vainglory yang dihadiri oleh 12 tim terbaik di dunia dair Singapura, Asia Tenggara, Korea, China, Amerika, dan Jepang pada tahun 2017. Untuk pemenang pertama bisa mendapatkan hadiah sebesar 75 ribu dollar Amerika, atau nyaris menyentuh angka 1 miliar rupiah.
- Golden Towns
Mencari keuntungan uang asli sambil mendapatkan keseruan dari bermain Golden Towns. Kamu memiliki misi untuk membangun sistem pemerintahan sendiri, melakukan trading hingga menyerang kota (atau boleh kami sebut negara) dari pemain lain.
Investasi pertambangan emas dalam permainan Golden Towns kemudian bisa anda tukar menjadi uang virtual. Lalu uang virtual bisa ditukarkan lagi ke nilai mata uang asli.
- Clash of Clans
Clash of Clans adalah permainan online berhadiah uang asli yang pernah booming. Sampai permainan ini sekarang bisa menghasilkan uang dan dijadikan banyak pemainnnya sebagai lahan bisnis mencari uang asli.
Developer game ini dicatat bisa mencapai keuntungan sebesar 18 triliun rupiah dalam satu tahun. Nah cara untuk jadikan Clash of Clans sebagai lahan uang adalah dengan menjual akun milikmu.
Di level Anda bisa mendapatkan 25 ribu rupiah untuk setiap deff dan troops max, di level tujuh sebanyak 100 ribu untuk deff max, 75 ribu untuk troops max, dan 25 ribu untuk barbarian king max, hingga pada level 11 anda bisa mendapatkan uang tidak kurang dari 10 juta rupiah.
3 game online terpopuler ini sudah sering dijadikan para pemainnya sebagai lahan bisnis yang sangat santai & mudah. Selain itu juga tidak membutuhkan banyak waktu serta tenaga, selamat mencoba & semoga untuk besar !